Artikel Terkini
-
KOMPETISI PSSI BANTUL : Gagal Juara Divisi Super 2018, Tamanan FC Tetap Bersyukur
09 Januari 2019 14:20:56 WIBBANTUL (TAMANAN) –Tamanan FC gagal meraih gelar juara kasta tertinggi Divisi Super ASKAB PSSI Bantul tahun 2018 dan berstatus hanya sebagai runner-up. Pada laga final menghadapi juara bertahan Satria Muda di Stadion Sultan Agung, Bantul, Sabtu (29/12/2018) sore. Tamanan FC mengalami kekalahan ... ..selengkapnya
-
SERAH TERIMA JABATAN KETUA RT 05 KROBOKAN
08 Januari 2019 08:23:04 WIBBANTUL (TAMANAN) Serah Terima Jabatan RT 05 Krobokan pada Sabtu (05/01) warga RT 05 Krobokan menggelar acara Serah Terima Jabatan (SERTIJAB) ketua RT 05 dari bapak Sarwono kepada bapak Suharna selaku ketua RT terpilih. Bapak Suharna terpilih sebagai Ketua RT 05 melalui pemilu yang dilaksanakan pada ... ..selengkapnya
-
KOMPETISI PSSI BANTUL : Tamanan FC Bidik Gelar Juara Divisi Super Tahun 2018
28 Desember 2018 16:35:35 WIBBANTUL (TAMANAN) – Seusai memastikan meraih satu tiket ke final Divisi Super pada tahun ini, Manajer Joko Raharjo bertekad untuk menuntaskan kompetisi pada tahun ini dengan menjadi juara pada gelaran kompetisi Divisi Super ASKAB PSSI Bantul tahun 2018. Kepastian melaju ke final didapat seusai ... ..selengkapnya
-
Warga Gotong Royong Renovasi Masjid
19 Desember 2018 12:21:18 WIBBANTUL (TAMANAN) – Warga Tamanan Wetan pada Ahad (16/12) pagi melaksanakan gotong royong pembangunan dan renovasi bangunan MasjidMiftahul Falah Tamanan Wetan, Tamanan, Banguntapan, Bantul. Gotong royong dimulai sekitar pukul 08.00 WIB yang diikuti oleh puluhan warga baik dari kalangan muda mau... ..selengkapnya
-
KOMPETISI DIVISI SUPER PSSI BANTUL : Bekuk Pors, Tamanan FC Hidupkan Peluang Lolos Semifinal
18 Desember 2018 10:18:53 WIBBANTUL (TAMANAN) – Hasil positif diraih Tamanan FC setelah berhasil mengalahkan tuan rumah Pors Segoroyoso dengan skor tipis 0-1 pada leg 1 babak 8 besar kompetisi Divisi Super ASKAB PSSI BANTUL 2018 di Lapangan Segoroyoso, Senin (17/12) sore. Dengan hasil ini, Tamanan FC menghidupkan peluang ... ..selengkapnya
Produk Unggulan Desa
Lagu Bagimu Negeri
Pengumuman
Kalender
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PUBLIKASI REALISASI APBKAL 2022
- ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAMANAN TAHUN 2023
- LOWONGAN DUKUH KAUMAN
- PUBLIKASI APBKAL TAMANAN TAHUN ANGGARAN 2022
- SURAT EDARAN TENTANG DIHAPUSKANNYA KETERANGAN DOMISILI
- LAPORAN REALISASI PELAKSANAAN ANGGARAN TAHUN ANGGARAN 2020
- "Tamanan Memilih" , Sukseskan Pemilihan Lurah Desa Tamanan 2020